Kembali

Alat Cetak Pil Manual (A)

Deskripsi

Alat ini merupakan alat untuk membuat pil secara manual, memiliki ukuran dimensi P x L :45x32 cm Bahan kayu kalimantan dan kuningan, Kapasitas 30 pil.

Cara Penggunaan

Gulung massa pil hingga berupa batang. Panjang batang disesuaikan dengan panjang berapa pil yang akan dibuat. Potong batang pil, Bulatkan pil dengan cara diputar-putar pada pillen roller dan diberi talcum secukupnya supaya tidak lengket.